
~Apel Tsabit bin Ibrahim~
Suatu hari, seorang sholeh Tsabit bin Ibrahim sedang berjalan di pinggiran kota Kuffah. Ia menyusuri sungai di sepanjang jalan tersebut. Rasa lelah, lapar dan haus sudah menghinggapinya setelah perjalanan jauh. Tiba-tiba, matanya tajam tertuju melihat sebuah apel merah yang...